Follow Us

Inilah Yang Baru di Samsung Galaxy S25 Series, Makin Canggih & Pintar

Ida Bagus Artha Kusuma - Jumat, 31 Januari 2025 | 16:29
Samsung Galaxy S25 Series resmi hadir di Indonesia dengan beberapa fitur menarik dan baru

Samsung Galaxy S25 Series resmi hadir di Indonesia dengan beberapa fitur menarik dan baru

Baca Juga: Patuhi Peraturan Lokal. Samsung Galaxy S25 Series Lampaui Syarat TKDN

Selain itu, Personal Data Engine memungkinkan personalisasi fitur tanpa mengorbankan privasi, memberikan pengalaman lebih aman dalam penggunaan AI di perangkat ini.

Harga dan Ketersediaan

Samsung Galaxy S25 Series sudah dapat dipesan di Indonesia dengan harga mulai dari Rp14.999.000 untuk model Galaxy S25, Rp17.999.000 untuk S25+, dan Rp22.999.000 untuk S25 Ultra.

Selama masa pre-order, Samsung menawarkan promo menarik berupa peningkatan kapasitas memori gratis serta cashback hingga Rp1,5 juta.

Baca Juga: Samsung Rilis Fitur AI Terbaru di Galaxy S25 Series Yang Lebih Canggih

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular