Terdapat pula fitur cross play dan cross save yang membuat pengguna bisa beralih antara PC dan konsol Xbox.
Dengan begitu, pengguna dapat mengakses layanan cloud tersebut secara langsung.
Widgets
Beralih ke fitur selanjutnya yang berkaitan dengan tampilan Windows 11.
Microsoft kembali menghadirkan Widgets di Windows 11 dengan pembaruan.
Selain bisa mengakses aplikasi lebih cepat, lewat Widgets kini pengguna juga bisa melihat berbagai info lain, seperti catatan, kalender, cuaca, hingga berita.
Baca Juga: Cara Mudah Cek Ping dan Koneksi di Windows PC Tanpa Aplikasi
Snap Layouts
Fitur selanjutnya yang juga masih berhubungan dengan tampilan Windows 11 adalah Snap Layouts.
Dengan Snap Layouts pengguna dapat membuka aplikasi secara bersamaan.