Nantinya, pengguna YouTube di beberapa negara akan berkesempatan untuk menjadi subjek ujicoba YouTube ini.
Sementara itu,kabar mengenai YouTubeyang akanmenyembunyikan jumlah dislike ini pertama kali beredar melalui akun Twitter resmi YouTube.
Baca Juga: AS Bakal Tarik Pajak dari YouTuber di Seluruh Dunia Termasuk Dari Indonesia
Jadi, itulah beberapa informasi menarik terkait lagkah YouTube untuk menyembunyikan jumlah dislike pada sebuah video.
Terus perbarui informasi terkini guna mengetahui update dan perkembangan dari berita ini. (*)