6. Jangan Merusak lingkungan.
Jangan merusak lingkungan serangga.
Melangkah harus hati-hati agar tumbuhan tidak rusak.
Lingkungan yang terjaga membuat serangga tetap betah tinggal di sana sehingga kita bisa berkunjung kembali untuk memotretnya. (*)