Follow Us

Ini Perbandingan Hasil Foto Hape Murah Asus dan Oppo

Muhammad Andika Adistra - Sabtu, 06 Juli 2019 | 17:32
Oppo Vs Asus

Oppo Vs Asus

Pada era smartphone, kemampuan kamera hape semakin mengalami peningkatan yang cukup mengejutkan.

Bahkan, dengan perkembangan teknologi kamera smartphone, teknologi canggih ini sudah hampir menyamai kamera SLR ataupun kamera profesional lainnya.

Oppo dan Asus menjadi salah satu pabrikan smartphone yang serius mengembangkan fitur kameranya.

Baca Juga: Tahun Lalu Ada 500 Juta Hape Bekas Dibuang di China, Ternyata Beginilah Nasibnya

Jika pada segmen flagshipnya, Oppo mengeluarkan smartphone dengan kamera yang mampu 10x zoom.

Sedangkan, demi mengurangi penggunaan bezel, pabrikan Asus membuat dan mengeluarkan hape dengan kamera yang mampu melakukan flip.

Jadi, kamera belakang bisa digunakan sebagai kamera depan.

Namun, teknologi kamera hape tidak berhenti pada segmen flagship saja.

Oppo dan Asus juga menanamkan kamera pada handphone mereka di segmen mainstream.

Baca Juga: Hape Murah Bakal Lebih Dulu Usung Sistem Operasi Android Pie?

Pada Middle Level atau Mainstream, Oppo membuat dan memperkenalkannya dengan nama Oppo A5s.

Smartphone tersebut memliki kamera depan yang berkualitas 8 MP dan kamera belakangnya memiliki kualitas 13 MP+2 MP.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular