Follow Us

Inilah Fitur Spesial di Garmin MARQ Adventurer Damascus Steel Edition

Ida Bagus Artha Kusuma - Kamis, 06 Februari 2025 | 21:45
Garmin Marq Adventurer - Damascus Steel Edition

Garmin Marq Adventurer - Damascus Steel Edition

Dalam mode smartwatch, jam tangan ini dapat bertahan hingga 16 hari, sementara dalam mode GPS aktif, daya tahannya mencapai 42 jam.

Untuk pengisian ulang, perangkat ini menggunakan charger magnetik yang memungkinkan pengisian penuh dalam waktu kurang dari satu jam.

Dengan kapasitas baterai seperti ini, jam tangan ini memastikan performa optimal dalam perjalanan panjang tanpa perlu sering mengisi ulang daya.

Harga dan Ketersediaan

Sebagai jam tangan premium, Garmin MARQ Adventurer Damascus Steel Edition dibanderol dengan harga Rp 52.999.000 di Indonesia.

Jam ini tersedia mulai 3 Februari di Garmin Brand Stores dan Garmin Official Online Stores di Tokopedia.

Dengan kombinasi material eksklusif, fitur navigasi canggih, dan teknologi kesehatan yang lengkap, Garmin MARQ Adventurer Damascus Steel Edition menjadi pilihan utama bagi mereka yang menginginkan jam tangan dengan performa dan prestise tinggi.

Baca Juga: Garmin & Burgreens Rilis Makanan Sehat Terinspirasi dari Lily 2 Active

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest