Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Mic Saramonic Blink 500 ProX Q dan Blink 900 S Resmi Hadir di Indonesia

Ida Bagus Artha Kusuma - Jumat, 20 Januari 2023 | 15:30
PT Denka Pratama Indonesia membawa masuk Saramonic Blink 900 S dan Blink 500 ProX Q dengan sejumlah fitur menarik
bagus

PT Denka Pratama Indonesia membawa masuk Saramonic Blink 900 S dan Blink 500 ProX Q dengan sejumlah fitur menarik

Baca Juga: Erajaya Hadirkan DJI RS 3 Mini dan Mic dengan Desain yang Ringkas

Melalui layar ini, pengguna bisa mengatur output mono atau stereo yang dapat disesuaikan menurut kebutuhan.

Mic ini sendiri dapat merekam suara dari 20Hz hingga 20kHz yang disebut detail dan jernih dengan fitur signal-to-noise.

Saramonic Blink 900 S

Selain Blink 500, PT Denka juga memasukkan versi yang lebih tinggi dari mic saramonic yaitu Blink 900 S.

Mic ini menggunakan rasio signal-to-noise 80dB, sampling rate 48KHz, dan respon frekuensi 20-20KHz yang mampu merekam suara secara jernih tanpa noise.

Saramonic Blink 900 S bisa tersambung ke smarpthone, DSLR, dan alat perekam lainnya

Saramonic Blink 900 S bisa tersambung ke smarpthone, DSLR, dan alat perekam lainnya

Masih sama dengan Blink 500 yang menggunakan transmisi 2.4GHz, Blink 900 dilengkapi dengan transmisi yang lebih jauh yaitu 200 meter.

Lubang jack 3.5mm juga memungkinkan mic untuk dipasangkan pada berbagai alat perekam seperti DSLR, mirrorless, camcorder, mixer, dan perangkat lainnya.

Layar LCD yang digunakan sudah memiliki resolusi tinggi dan cukup terang untuk digunakan di luar ruangan.

Blink 900 S juga sudah dibekali dengan baterai lithium-ion yang bisa bertahan hingga 6 jam dan bisa juga menggunakan kotak charger yang melipat gandakan ketahanan sampai 2.5 kali.

Baca Juga: Spesifikasi Baseus Bowie M2+, TWS dengan Fitur ANC dan 4 Mic ENC

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x