Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Pakar Prediksi 5 Ancaman Serangan Siber Bagi UMKM di Tahun 2023

Zihan Fajrin - Sabtu, 17 Desember 2022 | 17:30
Pakar Kaspersky menganalisis serangan siber bagi UMKM di tahun 2023.
Flickr/Marco Verch

Pakar Kaspersky menganalisis serangan siber bagi UMKM di tahun 2023.

Nextren.com -Pakar Kaspersky menganalisis ancaman serangan siber bagi UMKM di dunia maya di tahun 2023 nanti.

Menurut Organisasi Perdagangan Dunia (World Trade Organization), UMKM telah mewakili lebih dari 90 persen dari semua bisnis di seluruh dunia.

Dengan data tersebut lah pakar Kaspersky mempersiapkan analisis untuk UMKM agar punya persiapan penuh.

Banyaknya UMKM tak menutup kemungkinan tidak ada serangan siber di dunia maya.

Baca Juga: Tokopedia Hijau Resmi Diluncurkan, Gerakan UMKM Ramah Lingkungan

Bisnis dapat kehilangan indormasi rahasia, keuangan, pangsa pasar yang berharga dan ada banyak cara penjahat siber untuk mencapai tujuan mereka.

Mungkin dalam mengatasi perlindungan serangan siber bagi perusahaan besar sudah dipahami.

Namun, untuk perusahaan level lebih kecil menurut Kaspersky bisa menganggap insiden keamanan siber sebagai salah satu jenis krisis paling menantang.

Baca Juga: Murahnya Harga Data Pribadi di Deep Web dan Dark Web Mulai Rp 75 Ribu: Ada SIM, Kartu Kredit, Paspor

Pakar Kaspersky menganalisis titik-titik rentan yang mungkin dimiliki UMKM, ada lima analisisnya.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x