Baca Juga: Unboxing ZTE Blade V40 Vita, Paket Lengkap untuk HP 2 Jutaan 2022
Kemudian untuk dua sensor lainnya yaitu 5 MP makro dan 2 MP depth censor disematkan di modul bawah beserta dengan LED Flash.
Lalu jika berbicara soal urusan dapur pacu, ZTE Blade V40s ditenagai oleh chipset Unisoc T618.
Smartphone itu pun dilengkapi konfigurasi RAM 6/128 GB sebagai lini penyimpanan perangkat.
Menariknya, ZTE Blade V40s pun sudah membawa fitur Dynamic RAM yang bisa memperluas kapasitas penyimpanannya hingga 5 GB.
Selain itu, memori eksternalnya juga masih tersedia dengan penggunaan kartu MicroSD.
Baca Juga: Resmi! ZTE Axon 30S Dirilis Dengan Kamera Under Display Super Unik
Dengan begitu, sektor penyimpanan ZTE Blade V40s dapat dioptimalkan sesuai dengan kebutuhan pengguna.
FItur-fitur ZTE Blade V40s pun sudah lebih lengkap dibanding seri ponsel ZTE lainnya karena telah dibekali dengan NFC.
Dan urusan daya tahan ZTE Blade V40s mengandalkan baterai berkapasitas 4.500mAH yang sudah membawa teknologi pengisian daya cepat 22.5W.
Harga ZTE Blade V40s
Jika berbicara soal harga ZTE Blade V40s, perlu diketahui sebelumnya bahwa smartphone yang satu ini tersedia dengan dua opsi warna.