Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Cara Berbagi Potongan Video YouTube Di HP, Gak Perlu Ribet Loh!

Khoiruddin Yusup - Senin, 24 Oktober 2022 | 18:30
Ilustrasi YouTube Clips
YouTube

Ilustrasi YouTube Clips

4. Setelah itu, pilih bagian yang ingin kamu potong danberijudul klip yang ingin kamu bagikan.

Judul Klip yang akan dibagikan
Nextren

Judul Klip yang akan dibagikan

5. Langkah selanjutnya, klik Bagikan klip untuk membagikan klip.

Pilihan Bagikan Klip pada YouTube
Nextren

Pilihan Bagikan Klip pada YouTube

6. Selanjutnya pilih platfform yang ingin kamu gunakan untuk berbagi. Nah kali ini Nextren akan menggunakan WhatsApp untuk mebagikan klip.

Pilihan platform untuk berbagi YouTube Clips
Nextren

Pilihan platform untuk berbagi YouTube Clips

7. Apabila sudah pilih grub yang dituju di WhatsApp sampai terlihat centang berwarna hijau.

Grup yang dipilih untuk berbagi Klip
Nextren

Grup yang dipilih untuk berbagi Klip

8. Lalu kirim tautan klip video ke grub tersebut sampai terkirim seperti gambar di bawah ini.

Youtube Clips telah berhasil dibagikan
Nextren

Youtube Clips telah berhasil dibagikan

Nah itulahcara berbagi potongan video YouTube di hp sobat Nextren sekalian.

Bagaimana, mudah sekali bukan? kamu bisa langsung mencobanya dirumah loh.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x