Sebagai tambahan, Google juga hanya menyediakan fitur ini dalam bahasa Inggris ya sobat Nextren.
Namun, kamu tetap bisa menggunakan fitur ini untuk keperluan organisasi maupun sekolah yang menggunakan bahasa Inggris loh.
Sehingga, kamu tidak perlu lagi kesulitan mengingat poin diskusi atau rapat yang berbahasa Inggris.
Baca Juga: Cara Mengganti Background Google Meet dengan Video, Fitur Baru Nih!
Buat yang tertarik, bersiaplah karena fitur ini akan secara resmi diluncurkan oleh Google pada tanggal 24 Oktober 2022.
Nah, bagaimana nih pendapat sobat Nextren dengan fitur terbaru Google Meet ini? Komen di bawah ya!
Buat kamu yang penasaran dengan berita teknologi dan tren lainnya, tetap stay tune di Nextren.com ya!
(*)