Smarphone ini hadir dengan banyak keunggulan yang membuat pengalaman menonton bola kamu semakin seru.
Mata pastinya akan dimanjakan dengan kualitas layar AMOLED berukuran Full HD+.
Layar ini juga mampu membuat gerakan pemain semakin mulus dengan refresh rate mencapai 120 Hz.
Tak hanya itu kualitas warna HDR10+ pada smartphone ini akan menyuguhkan warna dan pencahayaan pertandingan yang memukau.
Riuhnya suara di stadion juga akan lebih terasa nyata dan jernih dengan speaker stereo pada OPPO Reno 8 Series ini.
Kamu juga tidak perlu khawatir dengan koneksi lemot saat streaming, karena OPPO Reno 8 Series dilengkapi konektivitas 5G super cepat.
Baterai 4500mAh smartphone ini bisa bertahan hingga 18 jam 27 menit video playback, jadi kamu juga tak perlu khawatir kehabisan baterai saat menonton pertandingan penting.
Tentunya, rangkaian OPPO Internet of Things (IoT) ini akan sangat memanjakan para pecinta bola untuk menonton klub favorit mereka.
Baca Juga: Penampakan Logo Liga Champion di Kotak Penjualan OPPO Reno8 5G
Nah, menurut kalian sendiri mana nih dari tiga pertandingan ini yang paling inspiratif sobat Nextren? Komen di bawah ya sobat Nextren!
Buat kalian yang penasaran sama info teknologi dan tren lainnya, pantengin terus Nextren.com ya!
(*)