Follow Us

Redmi K50 Series Kabarnya Akan Meluncur di Bulan Februari 2022

Martinus Aditama - Senin, 06 Desember 2021 | 16:00
Ilustrasi Redmi K40 Ultra
Gizchina

Ilustrasi Redmi K40 Ultra

Nextren.com -Redmi K50 Series menjadi salah satu smartphone besutan Xiaomi yang perilisannya sangat dinanti.

Karena hal itu, berbagai macam rumor mengenai Redmi K50 banyak beredar di publik.

Mulai dari rumor seputar waktu rilis, spesifikasi, desain, dan lain sebagainya, banyak tersebar luas.

Kini yang terbaru, leakerDigital Chat Stationlewat akun Weibo miliknya menyebarkan rumor seputarRedmi K50 Series.

Baca Juga: Redmi K50 Akan Mendukung Fast Charging 100W, isi Baterai Super Ngebut!

LeakerDigital Chat Stationsendiri memang dikenal sering menyebarkan berbagai macam rumor tentang gadget-gadget baru.

Gadget besutan Xiaomi menjadi salah satu yang rumornya sering dia sebarkan.

Teranyar,Digital Chat Stationdiketahu telah menyebarkan rumor tentang Redmi K50 Series, yang mana kali ini berhubungan dengan jadwal perilisannya.

Lalu menurutDigital Chat Station,kapanRedmi K50 Series akan dirilis? Yuk lanjut di halaman selanjutnya.

Digital Chat Stationberujar bahwa Xiaomi akan merilisRedmi K50 Series di awal tahun 2022 mendatang

Tepatnya, Redmi K50 Series kemungkinan akan dirilis oleh Xiaomi di bulan Februari tahun depan.

Namun sayangnya,Digital Chat Stationtidak memberikan info soal tanggal pasti perilisan Redmi K50 Series di bulan Februari 2022.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest