Nextren.com -Instagram Reels didesain untuk memfasilitasi kreativitas pengguna dalam membuat konten video pendek.
Instagram Reels mempunyai banyak fitur yang memudahkan pengguna untuk membuat video yang unik dan kreatif.
Salah satu fitur Instagram Reels yang menarik untuk digunakan adalah fitur efek suara atau Voice Effects.
Baca Juga: Cara Kembalikan Akun Instagram yang ke Hack dan Tidak bisa Ubah Sandi
Instagram meluncurkan fitur efek suara di Reels pada 11 November tahun lalu.
Fitur ini memungkinkan pengguna untuk menambahkan efek suara di video Reels mereka.
Efek suara di Instagram Reels dapat membuat video Reels menjadi unik dan lucu.
Nah, kali ini tim Nextren bakal berbagi seputar cara menambah efek suara di Instagram Reels.
Yuk simaklangkah-langkah menambah efek suara di Instagram Reels di halaman berikutnya.
Cara Menambah Efek Suara di Instagram Reels
1. Buka aplikasi Instagram versi terbaru2. Tekan icon Instagram Reels yang berada di tengah.
3. Buat Reels baru dengan cara klik ikon kamera pada ujung kanan atas.