Laporan wartawan Nextren, Fahmi Bagas
Nextren.com - Mungkin kamu pernah merasakan disaat ingin mengupload foto ke Instagram, foto tersebut malah terlihat buram atau blur.
Dan pada akhirnya, kamu justru memerlukan aplikasi tambahan untuk memperbaiki kondisi foto yang blur tersebut.
Namun sayangnya, tidak jarang penginstallan aplikasi justru membuat memori penyimpanan penuh karena kapasitas yang cukup besar.
Baca Juga: Cara Mudah Edit Foto di HP Samsung Tanpa Aplikasi, Gak Perlu Lightroom
Oleh karena itu, kali ini Nextren akan membagikan cara mengatasi foto blur tanpa aplikasi di HP Android.
Diharapkan kamu dapat memperbaiki foto tanpa harus merelakan memori internal untuk menyimpan aplikasi tambahan.
Proses perbaikan foto blur tanpa aplikasi pun cukup gampang dan cepat untuk dilakukan.
Baca Juga: Cara Mengatasi Aplikasi Edit Video Pengantin Tempo Error, Tak Bisa Upload Foto
Hanya beberapa langkah saja, kamu bisa langsung mendapatkan hasil foto yang lebih jelas.
Penasaran? Simak yuk tutorial selengkapnya di halaman selanjutnya.