Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Review Gaming vivo X70 Pro, Banyak Game Bisa Rata Kanan!

Fahmi Bagas - Rabu, 13 Oktober 2021 | 14:13
Review gaming vivo X70 Pro.
Nextren

Review gaming vivo X70 Pro.

Laporan wartawan Nextren, Fahmi Bagas

Nextren.com - Kekuatan vivo X70 Pro tidak hanya mengandalkan sektor kamera yang bekerjasama dengan ZEISS.

vivo turut membekali seri flagship tersebut dengan kinerja chipset MediaTek Dimensity 1200-vivo yang diklaim lebih baik dari versi reguler.

Performanya pun didukung oleh kapasitas RAM 12GB yang terbilang besar, beserta memori penyimpanan 256GB.

Tak hanya itu, vivo X70 Pro juga dibekali dengan fitur ekspansi RAM hingga 4GB yang membuatnya memiliki jumlah total RAM 16GB.

Baca Juga: Review Kamera vivo X70 Pro, Bisa Jadi Alternatif Kamera DSLR!

Kekuatan tersebut membuat Nextren terdorong untuk melakukan pengujian perangkat pada saat memainkan game berat.

Oleh karenanya, simak Nextren telah uji coba review gaming vivo X70 Pro.

Beberapa game yang dimainkan antara lain adalah Genshin Impact, PUBG Mobile, dan Free Fire MAX.

Penasaran? simak ulasan selengkapnya dari Nextren berikut ini.

1. Free Fire MAX

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x