Laporan Wartawan Nextren, Zihan Fajrin.
Nextren.com -Drama sejarah kerajaan Korea Selatan, The King's Affection akhirnya ditayangkan di Netflix.
Drama The King's Affection menarik perhatian banyak orang karena menampilkan beberapa aktor dan aktris favorit mereka.
Namun tidak hanya itu, kisah dari drama ini juga menarik karena tokoh perempuannya berperan sebagai raja.
Selain tayang di Netflix, drama The King's Affection juga tayang di KBS setiap Senin dan Selasa pukul 21.30 KST.
Baca Juga: Sinopsis Film Fiksi Ilmiah Dune, Segera Tayang di Bioskop Tanah Air!
Kisah drama ini menarik karena menceritakan seorang putri yang menjadi putra mahkota.
Digarap oleh Song Hyun Wook, ternyata drama yang juga dikenal dengan judul Affection merupakan adaptasi dari komik.
Menghimpun TribunJateng.com, komiknya sendiri berjudul Yeonmo karya Lee So Young.
Seperti apa sinopsis drama The King's Affection? Mari kita lihat ke halaman selanjutnya.
Sinopsis Drama The King's Affection
Bermula dari istri Putra Mahkota yang melahirkan anak kembar.