Follow Us

Main Game Dibayar Bitcoin atau Uang Kripto Lainnya, Inilah NFT Gaming!

None - Minggu, 29 Agustus 2021 | 20:49
Ilustrasi bermain game online
Middle East Monitor

Ilustrasi bermain game online

Nextren.com - Kreatifitas dalam dunia digital makin maju, dan dikaitkan dengan makin meluasnya mata uang kripto yang menggunakan teknologi blokchain.

Kini muncul jenis produk digital baru yang sedang naik daun, yaitu NFT atau Non-Fungible Token.

Ya belakangan ini, aset kepemilikan karya digital seperti foto, video, atau karya virtual lainnya marak dijual dalam bentuk Non-Fungible Token atau NFT.

Aset digital yang dijual dalam bentuk NFT, akan memiliki "sertifikat digital" yang menandakan keaslian aset tersebut meski tiruannya sudah banyak beredar di dunia maya.

Baca Juga: Aplikasi Penghasil Uang Funluck, Cuma Main Game Dapet Saldo DANA

Contohnya adalah twit pertama yang diunggah CEO Twitter, Jack Dorsey.

Twit tersebut dilelang dalam bentuk NFT dan terjual dengan harga sekitar Rp 42 miliar.

Karya yang dijual dalam bentuk NFT akan tercatat di dalam blockchain.

Blockchain adalahsemacam “buku besar” digital yang mirip dengan jaringan (network) yang mendukung Ethereum, Bitcoin, dan mata uang kripto lainnya.

Kini, NFT tak hanya digunakan untuk menjual aset digital.

Penggunaan NFT merambah ke ranah gaming yang digunakan para gamer untuk mendapatkan penghasilan melalui game NFT.

Apa itu NFT Gaming

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest