Follow Us

Cara Mudah Bersihkan Casing HP Bening yang Kekuningan, Dijamin Kinclong!

Fahmi Bagas - Selasa, 29 Desember 2020 | 11:59
Tinta pemilu kena casing hape.
Twitter

Tinta pemilu kena casing hape.

Bahkan penggunaan pasta gigi juga bisa menghilangkan noda tinta yang ada di casing.

Baca Juga: Cara Download Video di YouTube, Bisa Nonton Tanpa Kuota Internet

Tapi perlu diingat, lakukan penyikatan pada casing dengan hati-hati agar tidak rusak.

Lalu jangan biarkan ada air yang masih ada sisa pasta gigi yang menempel ketika membilas casing HP.

2. Cairan Pencuci Piring

Penggunaan cairan cuci piring juga bisa menjadi metode untuk menghilangkan noda kuning pada casing HP.

Baca Juga: Cara Mudah Buat Video Duet di TikTok, Bisa Seru-seruan Bareng Teman!

Caranya juga hampir sama, yakni siapkan sikat terlebih dahulu.

Oleskan sikat dengan cairan pencuci piring secukupnya.

Lalu, sikatlah bagian-bagian yang menguning hingga beberapa kali dan bilas dengan air yang bersih.

3. Minyak Kayu Putih

Mungkin kamu sudah mengetahui bahwa minyak kayu putih dapat menghilangkan noda spidol permanen.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest