Ada juga Dolby Audio untuk menghasilkan suara yang jernih.
A10 juga telah dilengkapi dengan fitur Bluetooth yang dapat menghubungkan suara dari televisi dengan perangkat speaker dan juga headset bluetooth.
Fitur Google Assistant di A10 membuatnya mampu membantu para penggunanya untuk berinteraksi langsung dengan berbicara dan ia mampu merespon dengan alami.
Baca Juga: Xiaomi Hadirkan Redmi 9C dan Mi TV Stick, Ubah TV Biasa Jadi Canggih
Selain itu, A10 juga membenamkan aplikasi bawaan Youtube dan Netflix yang melengkapi kemampuan A10 sebagai TV pintar.
“kepercayaan dan kepuasan konsumen, semua produk TV cerdas seri A dilengkapi dengan garansi layar panel TV selama tiga tahun dan sparepart selama satu tahun,” tutup Peter Chen, Sales and Marketing Director TCL.