Xiaomi juga mengklaim bahwa earbuds ini mampu digunakan selama 12 jam tanpa henti.
Earbuds ini dibekali dengan baterai berkapasitas 43mAh dengan case yang memiliki daya 300mAh.
Namun, berdasarkan pengalaman Nexren untuk digunakan bermain game, earbuds ini memiliki delay audio sepersekian detik.
Sehingga, kenyamanan untuk maksimal bermain game berkurang.
Dengan fitur-fitur tersebut, earphone wireless terbaru ini dibandero dengan harga 300ribu Rupiah.
Baca Juga: Begini Cara Menghilangkan Mode Headset di Vivo yang Selalu Aktif
Nah, itu lah daftar earphone nirkabel yang memiliki harga murah di tahun 2019.
Harga ketiganya sangat cocok dan pas untuk kantong pelajar kan?
(*)