Baca Juga : Realme Kalahkan Xiaomi, Hape Murah Terlaris di Harbolnas 11.11 Lazada
Pada mode AI ini, kalian akan bisa mengatur cahaya bokeh yang ada di belakang kalian.
Kalian bisa mengubahnya menjadi berbentuk lingkaran, berlian, hati, atau pun garis-garis.
Cara untuk mengakses AI ini sama saja dengan cara mengakses AI adjustable bokeh.
Namun, kalian harus mengganti pilihan dari pengaturan blur level menjadi light trails.
Baca Juga : Harga Xiaomi Semakin Mahal? Ini Alternatifnya Hape Murah Rp 1 Jutaan
Ketiga, AI Studio Light.
Pada mode AI ini, kalian akan bisa mengubah latar setar melakukan penempatan cahaya layaknya di studio.
Namun, perlu diingat bahwa mode ini hanya berjalan pada objek foto manusia yah.
Caranya pun sama dengan cara pengaturan AI di atas.
Baca Juga : Banyak Diskon Produk Baru Xiaomi di Harbolnas 11.11