Laporann Wartawan Nextren, Hesti Puji Lestari
Nextren.grid.id - Raditya Dika merupakan penulis dan komikus terkenal di Indonesia.
Beberapa novel buatannya juga sempat jadi buku yang paling dibaca oleh anak muda.
Pasalnya, Raditya Dika selalu mengangkat masalah-masalah yang dekat hubungannya dengan anak muda masa kini.
Bukan hanya dalam bentuk cetak, beberapa buku karya Raditya Dika juga dijual lewat aplikasi di Google Play Store.
(BACA:Hasil Kamera Huawei P20 Pro, Hape Tiga Kamera Terbaik Saat Ini)
Buku yang sedang nampang di Goole Play Store saat ini berjudul Ubur-Ubur Lembur.
Sama seperti aplikasi yang dijual kebanyakan, harga aplikasi buku ini Rp 49.500.
Harga ini udah mengalami pengurangan dari harga aslinya yang mencapai Rp 66 ribu nih.
Tapi, kamu tak perlu khawatir.
Goole Play store mempersilahkan pengguna untuk membacanya dalam fitur Free Sample.